Polres Flotim Bersama Instansi Terkait Bantu Padamkan Kebakaran Hutan di Gunung Ile Mandri

Polres Flotim Bersama Instansi Terkait Bantu Padamkan Kebakaran Hutan di Gunung Ile Mandri

Tribratanewsflorestimur.com – Polres Flotim, bertempat dihalaman kantor Bupati Flotim dilaksanakan apel siaga bencana kebakaran yang dipimpin Bupati Flotim Antonius H. G. Hadjon, ST dan dihadiri Asisten 1 Abd. Razak jakra, S.H., Kasat Sabhara Res Flotim IPTU Bonefasius B. Gega, Kasat Binmas IPTU Herono Budiono, Kasat Intelkam IPDA Markus F.S Wangge, anggota Polres Flotim, KODIM 1624 Larantuka, para ASN lingkup Pemda, PolPP, Kehutanam, BPBD, Dinsos, Forum penanggulangan Bencana Kab. Flotim yang berjumlah sekitar 100 orang, selasa (17/09/2019) pukul 10.30 wita.

Setelah pelaksanaan apel tersebut tim gabungan berangkat menuju lokasi terjadinya kebakaran hutan di gunung ile mandiri untuk bersama – sama memadamkan api.